NKB.140 BILA 'KU BERDOA |
---|
Syair: When I Kneel to Pray; H. Buffum Terjemahan: K.P. Nugroho Lagu: G.T. Speer Tuhan sambut jiwaku, bila 'ku berdoa; Dia dan 'ku bertemu, bila 'ku berdoa. Refrein Bila 'ku berdoa, bila 'ku berdoa, Tuhan sambut jiwaku, bila 'ku berdoa. Tiada bimbang dan gentar, bila 'ku berdoa; hatiku pun bergemar, bila 'ku berdoa. Yesus tahu dan mengerti, bila 'ku berdoa; pengampunan diberi, bila 'ku berdoa. |
![]() |
Lirik dan Not NKB 140 Bila 'Ku Berdoa |
0 komentar:
Posting Komentar