Kumpulan Informasi Seputar Kord Gitar Lagu Kidung Jemaat Serta Link Download Lagu Rohani Kristen

Lirik dan Not NKB 184 Engkau Milikku Abadi

NKB.184 ENGKAU MILIKKU ABADI 
Syair: Close to Thee; Fanny J. Crosby
Terjemahan: Tim Nyanyian GKI
Lagu: Silas J. Vail

Engkau milikku abadi, segalanya bagiku;
Di sepanjang ziarahku, inginku bersamaMu
'Ku dekat padaMu, 'ku dekat padaMu.
Di sepanjang ziarahku, inginku bersamaMu.

Bukan nikmat duniawi yang menjadi doaku;
'Ku senang bersusah payah, asal 'Kau bersamaku.
'Ku dekat padaMu, 'ku dekat padaMu.
'Ku senang bersusah payah, asal 'Kau bersamaku.

Pimpin daku melewati lembah bayang maut sendu;
Maka pintu hidup baka 'ku masuki sertaMu.
'Ku dekat padaMu, 'ku dekat padaMu.
Maka pintu hidup baka 'ku masuki sertaMu.
Lirik dan Not NKB 184 Engkau Milikku Abadi
Lirik dan Not NKB 184 Engkau Milikku Abadi

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Lirik dan Not NKB 184 Engkau Milikku Abadi

  • Lirik dan Not NKB 30b Hormat Bagi Sang Bapa NKB.30b HORMAT BAGI SANG BAPA  Syair: Gloria Patri Terjemahan: Tim Nyanyian GKI Lagu: Henry W. Greatorex (versi a.); Charles Meineke (versi b.) Hormat bagi Sang B ...
  • Lirik dan Not NKB 37 Terbitlah Kini Sang Mentari NKB.37 TERBITLAH KINI SANG MENTARI  Syair dan lagu: Mangapul P. Simanjuntak Terbitlah kini sang matahari sebagai tanda hari yang baru. Seluruh alam di terangi dan ...
  • Lirik dan Not NKB 21 'Ku Diberikan Kidung Baru NKB.21 'KU DIBERIKAN KIDUNG BARU  Syair dan lagu: I Have a Song That Jesus Gave Me; Elton M. Roth Terjemahan: YAMUGER; P.H. Pouw (refrein) Hak Cipta: Hope Publishi ...
  • Lirik dan Not NKB 219 Satu Tanah Air NKB.219 SATU TANAH AIR   Syair dan lagu: J.T. Silangit Satu tanah air, satu bangsa, dan satu dalam bahasa. Indonesia kebanggaanku, engkaulah tanah airku. Ala ...
  • Lirik dan Not NKB 116 Siapa Yang Berpegang NKB.116 SIAPA YANG BERPEGANG  Syair: Trust and Obey/When We Walk with the Lord; John H. Sammis Terjemahan: YAMUGER Lagu: Daniel B. Towner Siapa yang berpegang pad ...

0 komentar:

Posting Komentar